Member card adalah suatu kartu pelanggan yang memiliki beberapa fasilitas dan manfaat. Dengan memiliki kartu member anda lebih terasa dekat dengan kami dan menjadi bagian dari keluarga besar Semar Nusantara. Kartu ini kami persembahkan bagi anda untuk memberikan penghargaan atas kesetian anda bertransaksi di Semar Nusantara.
-
Cara pembuatan member card Semar Nusantara
Mengisi formulir registrasi semar nusantara membercard sesuai dengan identitas anda sebenarnya bisa di isi sesuai KTP (jika membawa), hal-hal yang harus diisi antara lain;
- Nama Lengkap,
- Alamat,
- Tanggal Lahir, dan
- No telp/hp yang bisa dihubungi
-
Biaya registrasi pembuatan
Biaya transaksi registrasi formulir member sebesar Rp 10.000,- untuk satu kali pendaftaran.
-
Fasilitas dan manfaat Dari Kartu Member
1. Discount Perawatan Perhiasaan
Discount Reparasi
Discount Pemesanan / Ongkos Pesanan
2. Setiap transaksi yang terhitung poin
- Biasa pembelian per Rp 350.000 = 1 Point
- Italy pembelian per Rp 350.000 = 1 Point (Berlaku untuk semua bilangan pecahan)
- Diamond = Rp 500.000,- akan mendapat 1 Point dan berlaku kelipatannya
- Untuk pembelian LM dan SMG tidak menambah point
- Transaksi yang bisa menambah Point antara lain : Penjualan, Tukar Tambah (+), dan Pesanan
- Transaksi seperti Tukar tambah (-), Beli tidak mengurangi point

Member Card Semar Depan

Member Card Semar Belakang
-
Contoh Member Card Diamond

Member Card Diamond Depan

Member Card Diamond Belakang